Cara merawat kulit ketiak yang mudah berkeringat - Kulit merupakan salah satu sistem eskresi
pada tubuh manusia, kulit melakukan metabolisme dengan cara mengeluarkan cairan
melalui pori-pori kulit. Cairan ini sering kita sebut dengan keringat. Keringat muncul untuk
menstabilkan/mendinginkan tubuh dari lingkungan luar yang panas. Selain itu
kulit berkeringat juga berfungsi sebagai pembuangan sisa hasil metabolisme pada
tubuh kita. bukan hanya itu, keringat muncul juga karena adanya bakteri
penyebab keringat. Bakteri penyebab keringat itu paling banyak terdapat pada
ketiak kita. bakteri senang sekali bermukim ditempat yang lembab seperti ketiak
kita. jika bakteri itu terus menempel pada ketiak kita maka ketiak kita akan
mudah berkeringat. Sehingga jika kita mudah berkeringat maka akan menimbulkan
bermacam bakteri dapat berkembang biak dalam kulit kita dan menyebabkan
terjadinya masalah kesehatan kulit seperti kulit mudah berminyak, kulit
terdapat jamur (panu) dan masih banyak lagi masalah kesehatan kulit yang akan
ditimbulkan jika ketiak/badan kita mudah berkeringat.
kulit ketiak yang mudah berkeringat |
Selain masalah kesehatan kulit dampak dari kulit ketiak yang banyak mengeluarkan keringat adalah timbulnya bau badan yang tak sedap. Sehingga akan menggangu kepercayaan diri kita. Keringat berlebih pada dunia kedokteran
sering disebut dengan hiperhidrolisis. Berasal dari kata hiper (lebih)
hidrolisis (cairan). Hiperhidrolisis dibagi menjadi 2 macam yakni :
Hiperhidrolisis
primer : adalah
munculnya keringat berlebih pada area kaki, tangan, wajah, lipatan kaki dan
lipatan lengan(ketiak). Pada umumnya hiperhidrolisis primer ini terjadi karena
faktor genetik atau bawaan sejak lahir.
Hiperhidrolisis
sekunder : adalah munculnya keringat berlebih yang
terjadi karena efek penggunaan obat-obatan medis. Muncul pada bagian umumnya
badan mengalami keringat.
Setelah anda mengerti hal apa saja penyebab
dari keringat berlebih, anda mungkin bertanya bagaimana Cara merawat kulit
ketiak yang mudah berkeringat bukan? Langsung saja kita simak Cara merawat
kulit ketiak yang mudah berkeringat berikut.
Buah
manggis
Cara merawat kulit ketiak yang mudah
berkeringat yang pertama adalah anda menggunakan buah manggis. Caranya cukup
anda mengelupas daging buah manggis dan bisa anda buat juice buah manggis, cara
ini mencegah keluarnya keringat dari dalam tubuh. Buah manggis mampu
meminimalisir produksi keringat yang berlebih pada tubuh terutama ketiak anda.
Dengan mengkonsumsinya secara rutin setiap hari maka anda akan merasakan
hasilnya.
Anggur
Pada intinya Sama seperti Cara merawat kulit
ketiak yang mudah berkeringat pada bagian pertama. Anggur kaya akan antioksidan
alami yang mampu mendinginkan suhu didalam tubuh kita sehingga produksi
keringat dapat berkurang. Anda ambil buah anggur secukupnya untuk membuat juice
anggur. Tambahkan juga sedikit madu alami. Dan setelah jadi bisa anda nikmati
kelezatan buah anggur dan juga kesehatan yang akan anda dapatkan.
Fermentasi
sari buah apel
Selain fermentasi sari buah apel mampu
menghilangkan bau badan pada tubuh/ketiak anda, fermentasi buah apel juga mampu
meminimalisir produksi keringat yang berlebihan pada badan/ketiak anda. Caranya
anda oleskan fermentasi buah apel pada bagian lipatan lengan(ketiak) secara
rutin minimal 4 kali dalam seminggu.
Lemon
Lemon banyak mengandung vitamin B, vitamin C,
vitamin E dan juga lemon mampu membunuh kuman penyebab keringat yang berlebihan
dengan kandungan antibakterialnya. Peras lemon dan anda oleskan perasan itu ke
kulit ketiak anda agar kuman yang terdapat pada ketiak anda dapat hilang.
Lakukan secara rutin sebelum anda mandi.
Ketika anda menggunakan bahan Cara merawat
kulit ketiak yang mudah berkeringat diatas saya sarankan anda jangan dulu
menggunakan deodorant yang banyak mengandung alkohol karena usaha anda akan
sia-sia. Cukup sekian Cara merawat kulit ketiak yang mudah berkeringat. Dan
semoga bermanfaat.